Sonora.ID - Salah satu malah yang kerap kali dihadapi pria adalah kuliatas sperma yang kurang baik atau bahkan encer.
Hal ini akan sangat mempengaaruhi apalagi jika tengah melakukan program hamil bersama dengan pasangan.
National Institutes of Health mengungkapkan melalui sebuh penelitian bahwa sekitar 15 persen pasangan mengalami kesulitan untuk memiliki keturunan, dan setidaknya sepertiganya disebabkan oleh masalah sperma.
Baca Juga: 5 Penyebab Miss V Basah, Mulai dari Cairan Alami hingga Infeksi
Oleh karena itu, sangat penting artinya untuk menjaga kesehatan sperma supaya lebih kuat untuk mencapai sel telur.
Ashok Agarwal, Ph.D., kepala pengobatan reproduksi di Cleveland Clinic, menjelaskan bagaimana empat perubahan gaya hidup dapat meningkatkan kekuatan, kesehatan dan menambah subur sperma Anda.
Selain itu penting bagi para pria untuk segera mengetahui penyebabnya agar dapat diobati.
Baca Juga: Penting Melek tentang Kanker Serviks, KB Hormonal Jadi Pemicunya?
Ada beberapa kemungkinan penyebab air mani yang encer. Kebanyakan kasus dapat diobati atau dicegah.