5 Camilan Sehat yang Bisa Jadi Pilihan Kamu saat di Rumah Aja

28 Januari 2021 14:50 WIB
Ilustrasi salad buah
Ilustrasi salad buah ( Pixabay)

Sonora.ID - Ketika virus Covid-19 ini telah ditetapkan sebagai pandemi global oleh WHO (world health organization), hampir setiap aspek dalam kehidupan kita ini berubah.

Dari yang awalnya kita bebas untuk berinteraksi dengan siapa pun diluar ruangan, sekarang harus menjalankan hampir semua aktifitas di rumah masing - masing.

Apalagi sejak diberlakukannya pembatasan sosial oleh pemerintah, untuk sekedar makan di luar rumah pun tidak diperbolehkan.

Kita harus tetap menjaga kesetahan, dan imun tubuh ketika lagi di rumah aja.

Oleh karena itu, Sonora.ID punya rekomendasi buat kamu yang ingin tetap bisa nyamil meskipun lagi di rumah aja dan pastinya tetap sehat. 

Baca Juga: Camilan Enak Pisang Planet Salah Satu Makanan Khas dari Kota Semarang

Salad buah atau sayur

Salad adalah salah satu camilah yang kaya akan vitamin dan juga nutrisi karena didalamnya terdapat buah - buahan dan juga sayur - sayuran sehingga sangat bermanfaat bagi tubuh kita.

Jadi meskipun kita tetap nyamil ketika di rumah gak perlu takut jika berat badan kamu naik, dan pastinya akan tetap sehat.

Puding

Puding yang dibuat sendiri ketika kamu lagi dirumah aja ini bisa jadi salah satu rekomendasi camilan yang sehat buat kamu yang sedang mgejalanin aktivitas pas lagi dirumah loh.

Kamu bisa coba buat puding dengan gula dan susu juga rendah kalori sehingga tetap menyehatkan.

Baca Juga: Hanya Dimasak Pakai Teflon, Jajanan Ini Tetap Enak Jadi Camilan di Rumah

Sushi

Camilan yang satu ini memang identik dengan manfaatnya dan bergizi bagi tubuh kita.

Sushi yang dibuat dengan dagig ataupun ikan salmon memiliki banyak sekali manfaat bagi tubuh sehingga tubuh bisa menjadi sehat ketika kita sedag berusaha untuk menangkal virus Covid-19 ini.

Smoothies

Hampir mirip dengan juice ataupun youghurt, smoothies bisa jadi satu altertanit kamu ketika ingin nyamil pas di rumah.

Smoothies juga bisa kamu kombinasikan dengan potongan buah - buahan segar sehingga kamu bisa semakin fresh ketika beraktifias di rumah.

Baca Juga: 4 Manfaat Nyemil Edamame, Cocok sebagai Sahabat Pejuang Diet

Sandwich

Selain mengenyangkan sandwich juga bisa kamu jadikan camilan dikala kamu lapar pas di rumah loh.

Karena sandwich banyak banget mengandung zat zat yang dibut8uhkan oleh tubuh sepeerti karbohidrat, protein, dan juga vitamin. So kamu bisa langsung cobain aja!

Nah itu tadi beberapa rekomendasi camilan sehat yang bisa kamu coba buat temenin aktifitas kamu di rumah aja.

Happy Trying dan selalu jaga kesehatan ya! 

Baca Juga: Sering Dicap Makanan Kampung, Ternyata Ini Khasiat Luar Biasa yang Bisa Didapatkan dari Ubi Rebus!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm