Angka 8
Ada alasannya kenapa angka 8 yang kita lihat dalam mimpi bisa membawa keberuntungan buat kita.
Pasalnya dalam budaya Asia, angka 8 dianggap sebagai angka pembawa kesuksesan dan kekayaan.
Terlebih lagi angka 8 juga punya bentuk yang simetris dan enggak terputus, menandakan kalau keberuntungan dan kebaikan juga enggak bakalan terputus.
Baca Juga: Tafsir Mimpi Membunuh Ular: Baik Atau Buruk? Berikut Penjelasannya...
Burung Elang
Sebagai simbol keberanian dan keteguhan, burung elang memang melambangkan hal yang baik kalau kita lihat di mimpi, nih.
Ini karena burung elang dikenal sebagai burung dengan sayap terkuat, lho!
Orang percaya kalau kita mimpi burung elang, apalagi yang terbang tinggi, tandanya kita bakalan punya kekuatan untuk menggapai apapun yang kita inginkan untuk menggapai kesuksesan.
Baca Juga: Tafsir Mimpi Membunuh Ular: Baik Atau Buruk? Berikut Penjelasannya...