4. Berat badan Bertambah
jika Anda penikmat kopi susu, cappuccino, atau frappucino dan mengonsumsinya dalam jumlah berlebih setiap hari, tentu akan berpengarh ada berat badan.
Sebagai catatan, grande Mocha Frappuccino di Starbucks yang dibuat dengan susu murni mengandung 370 kalori.
Karena itu penting untuk mengetahui lebih dulu jumlah kalori terkandung dan membatasi asupan gula yang banyak terkandung dalam berbagai minuman
Baca Juga: Warkop Legendaris Solo Yang Bikin Betah Nongkrong
5. Meningkatkan Resiko Migran
Sebuah penelitian dari American Journal of Medicine - yang meminta 100 orang penderita migrain untuk mencatat seberapa sering mereka mengonsumsi minuman berkafein, seperti kopi dan minuman berenergi – mengungkapkan, bahwa kemungkinan seseorang mengalami migrain meningkat pada mereka yang minum setidaknya tiga porsi minuman berkafein setiap hari.
Baca Juga: Wanita Wajib Tahu, Konsumsi Kopi Berlebih Beresiko Membuat Ukuran Payudara Cenderung Kecil