3. Air Terjun Riam Sebopet
Salah satu destinasi wisata yang harus Anda datangi kala melancong ke Pulau Borneo adalah Air Terjun Riam Sebopet.
Destinasi wisata ini terletak di Bani Amas, Kecamatan Bangkayang, Kab Bangkayang, Kalimantan Barat. Suasna yang segar dan esksotis akan menemani Anda melihat debit aair yang melangir.
Tempat wisata tersebut juga sangat instagramable, selain itu Anda dapat dengan bebas bermain air sembari berenang di kolam yang ada di bawah air terjun.
Baca Juga: 6 Destinasi Wisata yang Cocok Untuk Menenangkan diri di Yogyakarta
4. Penangkaran Orang Utan Bos Nyaru Menten
Penangkaran Orang Utan Bos Nyaru Menteng yang dikelola oleh Yayasan Borneo Orang Utan Survival.
Tak hanya sekedar melihat orang utan dari habitat aslinya, Anda juga bisa berinteraksi secara langsung dengan orang utan yang hidup di penangkaran Nyaru Menteng ini.
Destinasi wisata ini terletak di Kompleks Arboretum Nyaru Menteng, Jl. Tjilik Riwut Km.28, Tumbang Tahai, Kec. Bukit Batu, Kota Palangka Raya.
Baca Juga: 10 Destinasi Wisata Alam di Lampung yang Tak Boleh Dilewatkan Kala Berkunjung