Jumat
Orang yang lahir di hari Jumat cenderung menjadi individu yang pecinta binatang, seni, dan terobsesi dengan hal-hal yang berkaitan dengan asmara.
Selain itu, mereka juga menjadi individu yang bijak dan bersikap dewasa. Orang yang lahir di hari Jumat juga sangat ramah dan menyenangkan. Bahkan, mereka juga dikenal sangat sabar.
Sabtu
Selanjutnya, bagi Anda yang lagir di hari Sabtu, maka Anda akan dikenal sebagai orang yang rendah hati, bijak, dan tegas. Tak heran jika selalu dipercaya karena selalu bertanggungjawab.
Meski begitu, orang yang lahir di hari Sabtu cenderung selalu memikirkan masa depan sehingga taka da waktu memikirkan masa sekarang. Ia juga dikenal sebagai orang yang pencemburu.
Minggu
Terakhir, seseorang yang lahir di hari Minggu merupakan sosok yang sangat beruntung. Sebab, ia dikenal sebagai orang yang selalu ceria, berpikiran maju, dan dermawan.
Ia juga sosok yang cocok jadi pemimpin karena selalu mempunyai aura yang positif. Meski begiru, seseorang yang lahir di hari Minggu sangat mudah frustasi.
Baca Juga: Urutan Golongan Darah yang Paling Baik Hati, Penyayang Bak Malaikat