3. Sungai Kalinanas
Sungai ini beda dari yang lainnya selain debit airnya yang sedang sungai ini juga menarik sebab bentunya berbeda dari pada yang lainnya.
Sungai ini diberi nama Kalinanas sebab terdapat dua dinding batu ynag memberntuk ukiran sangat khas.
Dinding tersebut terbentuk secara alami akibat kikisan air sungai yang terjadiselama jutaan tahun.
Baca Juga: 5 Wisata Kuliner Terenak yang ada di Klaten, Ada yang Pernah Coba?
4. Bukit Kunci
Bukit Kunci adalah salah satu destinasi wisata yang menawarkan indahnya pemandangan gunung Lawu di pagi hari. Panorama tersebut dapat memanjakan mata Anda.
Lokasi bukit kunci berada di Bangonan, Kecamatan Jiken, Kabupaten Blora Jawa Tengah.
Disana juga terdapat banyak spot foto instagramable yang memiliki pemandangan cantic dan eksotis.
Baca Juga: 7 Destinasi Wisata Alam yang Terkenal Indah di Boyolali
5. Air Terjun Masohan
Tidak hanya bukit dan pengunungan namun wisata air yang indah juga dapat Anda nikmati kala berada di Blora.
Salah satu destinasi wisata air yang menenagkan dan sejuk adalah air terjun Masonan.
Panorama alam yang indah dan naturan mampu memanjakan badan, pikiran dan mata para wisatawan.
Lokasi wisata air tersebut berada di Kecamatan Jiken, Kabupaten Blora.
Baca Juga: 9 Wisata Kuliner di Solok yang Bikin Ketagihan, Murah dan Enak