4. Peacok
Simbol keberuntungan dalam ilmu fengshui selanjutnya adalah buruk merak.
Lukisan burung merak bermakna sebagai cinta dan kedamaian. Anda bisa meletakkan ornamen berbentuk lambang ini di arah barat daya.
Baca Juga: Ramalan 24 Oktober: Shio Anjing Atur ulang penataan Fengshui Rumah
Dengan begitu, pasangan akan semakin cantik dan merasa bahagia.
5. Bunga Peonies
Simbol yang menunjukan keberuntungan selanjutnya adalah bunga pioni.
Dalam ilmu fengshui lukisan atau ornamen bunga pioni menunjukkan lambang cinta.
Baca Juga: Ramalan Pakar Fengshui: Jan Ethes Bakal Jadi Negarawan bak Kakeknya
Jika di rumah ada lambang ini, niscaya kebahagian akan selalu mengiringi karena cinta mengalir di dalamnya.
Anda tidak perlu berpikir untung dan rugi jika ingin mendapatkan hoki dari lambang cinta ini.
6. Buah Peach
Selanjutnya jika Anda memiliki masalah berupa belum dikarunia keturunan, Anda dapat mencoba untuk meletakan lukisan atau buah peach di arean ruang keluarga.
Karena buah Peach sendiri memiliki makna banyak keturunan.
Baca Juga: Takut Patah Hati? Ini Karakter Jodoh yang Sesuai dengan Shio Anda!
Jika Anda belum memiliki pasangan, cobalah untuk menaruh beberapa pernik atau ornamen yang berhubungan dengan buah Peach.
Pasalnya, buah tersebut memberikan keberuntungan dalam kesuburan wanita.
Baca Juga: Ramalan Shio Hari Ini, 3 Shio Ini Wajib Menghemat Anggaran Pengeluaran