Pasien Maag Jalankan Puasa? Dokter: Perhatikan Jadwal, Jumlah, dan Jenis!

27 April 2021 11:30 WIB
ilustrasi sakit perut
ilustrasi sakit perut ( freepik)

Jumlah

“Jangan langsung makan dalam jumlah besar sepiring penuh munjung, tambah teh manis, es buah, kolak, jangan langsung seperti itu,” sambung dr. Santi.

Pasien gerd dan maag disarankan untuk bisa makan dengan porsi yang kecil tetapi dibagi dalam beberapa kali makan.

Baca Juga: 9 Obat Alami untuk Redakan Sakit Maag, Ampuh dan Aman di Perut!

Jenis

“Makanlah makanan yang tidak terlalu pedas, asam, berminyak, karena tiga ini membuat perut terasa tidak enak,” tegasnya.

Bukan hanya jenis makanan, dr. Santi juga memberikan saran untuk minuman bagi pasien maag dan gerd untuk tidak meminum minuman bersoda dan berkafein.

“Kurangi minuman yang bersoda dan mengandung kafein seperti kopi dan teh, karena itu juga bikin perut kembung, mengakibatkan gangguan perut,” jelas dr. Santi.

Baca Juga: Berkaca Dari Almarhum Lina, Bagaimana Asam lambung Bisa Menyebabkan Kematian?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm