Sementara kategori lapangan usaha yang
mengalami pertumbuhan kontraksi terdalam yaitu transportasi dan pergudangan sebesar mines 18,04 persen.
"Sumber pertumbuhan tertinggi berasal dari lapangan usaha pertanian, kehutanan dan perikanan sebesar 1,42 persen," jelasnya.
Sehingga berdasarkan besaran Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) atas dasar harga berlaku triwulan I-2021 yaitu Rp 125,11triliun dan atas dasar harga konstan 2010 mencapai Rp 79,95 triliun.