2. Soto Carikan
Tempat makan lainnya yang wajib Anda kunjungi kala melancong ke Sukoharjo adalah adalah soto Carikan.
Soto ini menjadi salah satu kuliner yang banyak digemari oleh warga local dan juga wisatawan.
Pasalnya hidangan soto ini memiliki kuah yang segarnya khas dan juga potongan ayam yang besar-besar dan juga banyak.
Alamat lengkapnya Soto Carikan berada di Jl. Kh. Samanhudi, Utara Pt Stritex Sukoharjo, Sukoharjo.
Baca Juga: 5 Makanan Khas Kudus yang Bikin Lidah Wisatawan Susah Move On
3. Mie Ayam Kering, Warung Lumayan Bu Marni
Wisata kuliner Mie Ayam Kering berlokasi di Jalan Kakap, Darmosari, Gayam, Sukoharjo. Warung makan ini buka mulai pukul 09:00 hingga sebelum magrib.
Warung mie ayam kering milik bu Marni ini merupakan salah satu tempat makan yang banyak digemari oleh warga local maupun wisatawan.
Hal ini dikarenakan rasanya yang khas dan berbeda dari pada yang lainnya.
Baca Juga: 7 Destinasi Wisata Alam yang Terkenal Indah di Boyolali