Ia pun merasa amat tertarik saat ditawari memerankan karakter tersebut.
Deras air mata mengucur setelah berkali-kali membacanya.
"Saat pertama membaca tentang project ini, aku merasa sangat tersentuh sampai tak bisa berhenti menangis padahal cerita di dalamnya bukan dari pengalaman pribadiku," ucapnya.
"Setelah hari berganti aku mencoba membacanya lagi tapi perasaanku tetap sama," kata Je Hoon menjelaskan, seperti dikutip dari News1 via CoppaMagz.
Baca Juga: Tayang Sebentar Lagi, Ini Sinopsis Drama Korea 'My Roommate is Gumiho'
Melihat kesuksesan drama ini, Lee Je Hoon semakin susah move on.
Dia berharap akan ada season selanjutnya yang menampilkan berbagai cerita menyentuh lainnya.
Je Hoon juga berharap, di season berikutnya nanti karakter Sang Gu bisa lebih ditampilkan di sisi kehidupannya, terlebih perubahan sikapnya nanti.
"Masih ada cukup kisah yang bisa diceritakan jadi aku harap ada season 2.
Secara pribadi aku ingin menunjukkan sisi Sanggu yang lebih dewasa," katanya.
Baca Juga: Dinantikan Comeback Aktor-nya, V BTS Siap Berakting Lagi di Usia ...