Fadli dan Fadlan
Artis Indonesia Akhmad Fadli dan Fadlan Muhammad merupakan kembar yang identik.
Lahir di Jakarta, 5 Juni 1977 keduanya cukup sulit untuk dibedakan.
Kembar berdarah Arab ini sudah berkecimpung di dunia hiburan sebagai aktor dan presenter sejak lama.
Baca Juga: Masih Nyaman Sendiri, 5 Seleb Berstatus Duda Ini Fokus Urus Buah Hatinya
Kak Seto
Jarang yang tahu jika Kak Seto ternyata memiliki kembaran.
Lahir ke dunia pada tanggal 28 Agustus 1951, Kak Seto ditemani dengan bayi laki-laki lainnya bernama Kresno Mulyadi.