Kepalan 2
Kamu merupakan sosok yang penuh dengan bakat, kreatif, memiliki pemikiran yang terbuka dan ramah pada siapa saja.
Selain itu kamu juga dikenal dengan kedermawanannya, kecerdasannya dan kepercayaan diri yang tinggi.
Kamu juga seseorang yang suka mencari kekuatan.
Tak hanya itu, kepribadian eksternalmu yang lainnya adalah pekerja keras, idealis, fleksibel dan selalu waspada dalam kondisi apapun.
Baca Juga: Tes Kepribadian: Wujud Apa yang Pertama Kali Kamu Lihat di Gambar Ini?
Kepalan 3
Jika kepalan tanganmu tipe 3 maka kamu adalah sosok yang memiliki kreatifitas tinggi, jenaka, lincah dan mudah mengungkapkan sesuatu.
Selain itu, kamu juga dikenal sebagai pribadi yang emosional dan bereaksi dengan cepat.
Praktis, bijaksana, sensitif, mudah khawatir adalah sisi lain dari diri kamu.
Namun yang terpenting, kamu adalah pribadi yang cerdas dalam hal apapun.
Baca Juga: Tes Kepribadian: Ungkap Karakter Asli Kamu Lewat Cara Menulis Angka 7