3. Konsumsi Omega 3
Salah satu makanan wajib yang dapat membantu wanita berusia 40 tahun keatas untuk menurunkan berat badan adalah mengkonsumsi makanan yang mengandung omega 3.
Salah satu makanan wajibnya adalah Biji rami, alpukat, kacang-kacangan, ikan salmon dan beberapa makanan lainnya.
Makanan ini akan membantu seseorang yang tengah menjalankan program diet agar penurunan berat badannya jauh lebih baik dan mempertahankan beratnya jauh lebih stabil.
Selain itu kecukupan omega 3 akan membuat seseorang lebih lama merasa kenyang dan mencegah datangnya rasa lapar.
Baca Juga: Rahasia Diet Citra Kirana yang Bisa Turunkan Berat Badan 22 Kg
4. Makan Makanan Berserat Tinggi
Sebuah studi yang diterbitkan dalam Annals of Internal Medicine mengungkapkan bahwa peningkatan asupan serat membantu mengurangi berat badan.
Adapun penurunan berat badan terjadi sekitar 2 kg selama periode 8 minggu.
Bahkan, peserta yang terlibat dalam studi tersebut juga dapat mempertahankan penurunan berat badan selama setahun.
Baca Juga: Ini Faktor yang Menyebabkan Seseorang Makan Sedikit Tapi Malah Cepat Alami Kenaikan Berat Badan
5. Kontrol jumlah konsumsi Air
Minum lebih banyak air putih Ketika berbicara tentang penurunan berat badan, apa yang kita minum sama pentingnya dengan apa yang kita makan.
Sebuah studi tahun 2016 yang diterbitkan dalam Journal of Human Nutrition and Dietetics mengungkapkan bahwa orang yang terhidrasi dengan baik akan makan hingga 206 kalori lebih sedikit setiap hari.
Baca Juga: Begini Cara Tepat Jalankan Diiet dan Turunkan Berat Badan yang Sesuai Untuk Golongan Darah O