Kehadiran Pemerintah dalam PEN, Stafsus Menkeu: Kami Fasilitasi dan Dukung

3 Juli 2021 20:24 WIB
Staf Khusus Kementerian Keuangan RI, Yustinus Prastowo
Staf Khusus Kementerian Keuangan RI, Yustinus Prastowo ( Kompas.com)

Sonora.ID - Tak bisa dipungkiri bahwa pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia lebih dari satu tahun ini, membawa banyak perubahan dalam kehidupan masyarakatnya, salah satunya adalah dalam hal ekonomi.

Pemerintah dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) bertujuan untuk mengatasi salah satu dampak terbesar adanya pandemi Covid-19 di Indonesia dengan menstimulasi perekonomian nasional, mempertahankan daya beli, dan menyokong sektor perekonomian penyumbang Produk Domestik Bruto (PDB).

Staf Khusus Kementerian Keuangan RI, Yustinus Prastowo menyatakan bahwa perekonomian Indonesia menunjukkan ke arah kebijakan yang tepat.

Baca Juga: DPR Minta Himbara Fokus Salurkan Dana PEN dan Bantuan Produktif UMKM

“Di saat seperti ini, negara hadir mengambil alih sebagian besar tanggung jawab  perekonomian dengan meluncurkan berbagai stimulus ekonomi,” ujarnya dalam Dialog Produktif  KPCPEN yang disiarkan di FMB9ID_IKP, Rabu (30/6).

Dalam kesempatan yang sama, pihaknya menyatakan bahwa pemerintah pun masih terus memperkuat stimulus ekonomi kepada pelaku UMKM dan industri.

Bahkan, pemerintah juga memperkuat perekonomian masyarakat kelas menengah ke bawah dengan menggelontorkan jaring pengaman sosial dengan beragam skema dan saluran.

Baca Juga: Hadiri Simakrama Percepatan Program PEN, Wagub Bali: Ini Luar Biasa!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm