4 Hal Ini Bisa Bikin Kamu Lebih Menarik dan Cantik dari Dalam

16 Juli 2021 14:45 WIB
Illustrasi Wanita Cantik
Illustrasi Wanita Cantik ( )

Malang, Sonora.ID - Tak sedikit orang mengira jika kecantikan hanya bisa dilihat dari fisik, namun banyak orang pasti setuju kalau kecantikan bukan hanya yang terlihat dari luar saja, tapi juga apa yang ada dalam diri kita yang biasa disebut dengan inner beauty

Ketika kita bisa menerima diri sendiri, hal ini akan membuat kita merasa lebih berharga karena kepercayaan diri sendiri yang tumbuh.

Kemudian, pada akhirnya, saat kita bisa mencintai diri sendiri dengan penuh kepercayaan diri, kita akan terlihat lebih menarik. 

Baca Juga: 5 Zodiak Paling Cantik dan Setia Ini Layak Dijadikan Pendamping Hidup

Bahkan, kecantikan dari dalam juga akan lebih terpancar loh!!

Mengutip dari laman Pinkvilla, ada empat cara yang bisa dilakukan untuk membuat kamu terlihat lebih menarik dan 'cantik dari dalam': 

Berbicara Hal Positif pada Diri Sendiri

Tidak dapat dipungkiri jika berbicara positif pada diri sendiri dapat berdampak baik bagi diri sendiri. Maka dari itu, kita harus merasa percaya diri, agar kita terlihat lebih menarik.

Kamu juga bisa terus mengingat bahwa dirimu adalah sosok yang begitu  istimewa dan berharga. 

Karena apabila kamu terus merendahkan diri sendiri dengan meremehkan pencapaian, harga diri kamu bisa saja turun hingga membuat diri sendiri seolah tidak berharga.

 Baca Juga: Lagi Bruntusan, Coba Balik Ke 5 Tahapan Basic Skincare Ini

Olahraga Rutin

Olahraga ternyata juga dapat membuat pikiran lebih sehat selain membuat tubuh terasa bugar. Pikiran yang sehat dapat mengubah cara pandang kita menjadi pribadi yang positif.

Bahkan, berolahraga secara teratur juga bisa membuat kita merasa lebih baik. 

Jadi, selalu sempatkan berolahraga setiap hari untuk meningkatkan rasa percaya diri serta membuat tubuh lebih bugar dan sehat. 

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, 5 Hack Skincare Wajah yang Bisa Mencerahkan Ketiak

Tersenyum

Meskipun terlihat sederhana, tersenyum merupakan salah satu cara terbaik yang bisa kamu lakukan untuk merasa lebih baik setiap harinya.

Selain membuat diri merasa lebih baik, tersenyum juga akan membuat kamu terlihat menarik.

Seperti yang kita tahu jika tersenyum bisa membuat kamu terkesan menjadi sosok yang ramah, penyayang, hangat, dan baik hati. 

Sehingga suasana yang ramah dan bersahabat juga bisa tercipta setiap saat kamu tersenyum, lho!

Baca Juga: Tips Menggunakan Face Roller Biar Kulit Wajah Semakin Kencang

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm