Keterbatasan Fisik Tak Menjadi Penghalang, Hary Susanto Sumbang Mendali Emas Untuk Indonesia

6 September 2021 14:13 WIB
Keterbatasan Fisik Tak Menjadi Penghalang, Hary Susanto Sumbang Mendali Emas Untuk Indonesia
Keterbatasan Fisik Tak Menjadi Penghalang, Hary Susanto Sumbang Mendali Emas Untuk Indonesia ( )

Sonora.ID - Sosok Hary Susanto baru-baru ini tersorot oleh publik lantaran dirinya berhasil mempersembahkan mendali emas untuk Indonesia di ajang Paralimpiade Tokyo 2020.

Keterbatasan yang dimilikinya tak mendajikan semangatnya turun dan berkecil hati.

Justru dirinya semakin gigih membuktikan kepada dunia bahwa dengan semangat dan tekat yang kuat Anda dapat meraih hal yang bahkan terkesan mustahil.

Keterbatasan fisik yang dialaminya di dapatkan usai dirinya mendapat musibah kecelakaan pada tahun 1997 silam.

Kecelakaan tersebut merenggut kakinya hingga tidak bisa lagi berfungsi secara normal.

Baca Juga: Raih 2 Medali Emas, Jokowi Ucapkan Terima Kasih kepada Atlet Indonesia di Paralimpiade Tokyo 2020

“Saat itu saya masih kuliah. Saya naik sepeda motor dibonceng seorang teman lalu kami tertabrak mobil pick up, kemudian tulang sendiri di paha saya remuk. Saya sempat tidak bisa berjalan tapi semudian berlatih sedikit demi sedikit menggunakan kruk,” ujarnya.

Hary Susanto dapat beranjak dari keterpurukan berkat hobinya bermain bulu tangkis. Baginya fisik tidak boleh menjadi penghalang dirinya untuk tetap bermain bulu tangkis.

Setelah cukup pulih dirinya menekuni para-Badminton, cangbang olahraga untuk para atlet difabel.

Dirinya terus berlatih dengan serius dan menjajal beberbagi kejuaraan para-Badiminton. Sejak saat ini dirinya terus menerus menyumbangkan prestasi untuk mengharumkan nama Indonesia.

Baca Juga: Raih Medali Perak Paralimpiade Tokyo, Ni Nengah Widiasih Disambut Di Bandara Ngurah Rai

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm