Berlangsung Khidmat, Kalsel Peringati Hari Jadi Pramuka Berbakti Tanpa Henti

13 September 2021 18:50 WIB
peringatan Hari Jadi Pramuka Berbakti Tanpa Henti
peringatan Hari Jadi Pramuka Berbakti Tanpa Henti ( Biro Adpim Setdaprov Kalsel)

Hal ini tentunya sesuai dengan tema penyelenggaraan Hari Pramuka yang ke-60, yakni “Pramuka Berbakti Tanpa Henti”.

Memasuki era kebiasaan baru, Gubernur juga mengajak Pramuka untuk memberi contoh dalam perubahan perilaku menghadapi masa pandemi ini.

“Saya mengajak Pramuka untuk menjadi duta perubahan perilaku. Diharapkan juga dapat memberi contoh mengubah perilaku masyarakat luas, agar hidup lebih sehat dalam upaya menanggulangi pandemi Covid,” ajaknya.

Saat ditemui usai acara pun, Paman Birin sapaan akrabnya mengapresiasi keberadaan organisasi Pramuka.

Menurutnya, peran Pramuka sebagai agen perubahan mewujudkan generasi yang akan menjadi harapan bangsa.

“Kita berharap pramuka akan menjadi satu organisasi yang siap menjadi harapan bangsa. Anak-anak pramuka kita adalah generasi yang dibina secara teratur, dengan penggodokan yang luar biasa,” sampainya.

Dirinya juga menyampaikan generasi Pramuka akan siap menghadapi perubahan zaman, karena di Pramuka mereka mendapatkan penggodokan yang cukup untuk modal menjalani kehidupan di luar Pramuka itu sendiri.

Baca Juga: Sempat Ditawar 1 M, Rumah Banjar Balai Bini di Benua Anyar Diusulkan Jadi Cagar Budaya

PenulisFakhrurazi
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm