Bunda, Simak 5 Tips Mudah agar Anak Lepas ASI ala Glory Oyong

25 September 2021 10:15 WIB
Ilustrasi ibu dan anak balita
Ilustrasi ibu dan anak balita ( Unsplash)

"Bilangin kalau ASI itu untuk anak bayi. Kamu sebagai anak 2 tahun udah bisa makan selain ASI," jelas Glory.

Sosialisasi ini juga seharusnya tergolong efektif mengingat anak di atas 2 tahun juga sudah mulai dapat memahami makna dari perkataan orang tua.

Tips kedua yang paling mudah selanjutnya adalah jika anak meminta susu, bunda bisa berikan UHT sebagai pengganti ASI. 

Yang ketiga adalah pastikan bunda sudah memiliki persiapan mental yang matang.

Baca Juga: Apa Pentingnya Pemberian ASI? Dokter: Bekal Kehidupan Anak di Dunia

Glory menjelaskan kalau bunda biasanya memiliki rasa tegaan yang besar apabila sang anak mulai menangis karena tidak diberikan ASI. 

Atau kadang bunda biasanya masih ingin dekat dengan anak.

Ketika anak sudah menginjak dua tahun, bunda harus lebih siap dan tegas untuk perlahan melepaskan kedekatan intens dengan anak.

Yang keempat, kurangi durasi pumping ASI.

"Bisa dilakukan secara gradual pumpingnya, mulai dari 3 jam, 4 jam, 5 jam, 6 jam, sehari sekali," tutur Glory.

Baca Juga: Bolehkah Tetap Menyusui saat Terpapar Covid-19? Ini Kata Dokter

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm