Setiap tahun orang dilahirkan, menunjukan Shio yang dimilikinya. Dan hal ini mempengaruhi karakter dan sifat seseorang tersebut.
Sejak zaman kuno, orang-orang sudah memprediksikan sesuatu berdasarkan dari zodiaknya.
Berikut adalah karakter dan sifat dari 12 Shio:
Tikus (1972, 1984, 1996, 2008) : Cerdik, cerdas, dan fleksibel
Kerbau (1973, 1985, 1997, 2009) : Tegas, jujur, dapat diandalkan, dan pekerja keras
Macan (1974, 1986, 1998, 2010) : Berani, kompetitif, tidak dapat diprediksi, dan percaya diri
Kelinci (1975, 1987, 1999, 2011) : Lembut, tenang, anggun, waspada, cepat, dan terampil, baik hati, dan sabar
Naga (1976, 1988, 2000, 2012) : Percaya diri, cerdas, ambisius, gigih, dan pekerja keras
Ular (1977, 1989, 2001, 2013) :Cerdas, berani, percaya diri, berwawasan luas, dan komunikatif
Baca Juga: Wanita dengan 4 Shio Berikut Ini Bisa Membawa Kesuksesan Besar bagi Pasangannya, Lho!
Kuda (1978, 1990, 2002, 2014) : Kreatif, ramah, lugas, aktif, dan enerjik
Kambing (1979, 1991, 2003, 2015) :Lembut, pemalu, stabil, simpatik, dan bersahabat
Monyet (1980, 1992, 2004, 2016) : Lucu, cerdas, ambisius, dan suka bertualang
Ayam (1981, 1993, 2005, 2017) Jeli, pekerja keras, banyak akal, berani, dan berbakat
Anjing (1970, 1982, 1994, 2006) : Setia, jujur, ramah, baik hati, berhati-hati, dan bijaksana
Babi (1971, 1983, 1995, 2007) : Rajin, penyayang, murah hati, santai, dan lembut