3. Googling Profile HR
Berdasarkan penjelasan Vivid, tidak ada salahnya untuk googling profile dari HR yang akan mewawancarai saat sesi interview nanti.
Biasanya, terdapat nama HR yang tersemat pada bagian E-mail yang ditujukan kepada para fresh graduate. Dengan petunjuk tersebut, para fresh graduate dapat dengan mudah mencari profile dari HR.
Biasanya, profile HR tersebut akan muncul dari salah satu platform untuk para pekerja, yaitu LinkedIn.
Pahami dengan betul interest dan behavior dari HR melalui postingannya di LinkedIn yang mereka miliki.
Baca Juga: 7 Tips Sukses Interview Kerja Online di Masa Pandemi Covid-19