WHO Beri Pernyataan Mutasi Corona B.1.1.529 Omicorn Mengkhawatirkan

30 November 2021 11:45 WIB
Ilustrasi mutasi virus corona
Ilustrasi mutasi virus corona ( Istimewa)

Sonora.ID - Varian baru Virus Corona yaitu Omicron dikabarkan 500 persen lebih menular daripada virus corona yang pertama kali ditemukan di Wuhan, China pada tahun 2019 yang disebut SARS-CoV-2 atau Covid19.

Dengan potensi tersebut, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah mengklasifikasi varian tersebut ke dalam kategori varian of Concern (VoC) tanpa melalui Kategori Varian of Interest (VoL). 

Terdapat beberapa perbedaan antara Varian of Interest dan Varian of Concern. Varian of Interest adalah varian yang ditandai adanya mutasi asam amino yang menyebabkan perubahan fenotipe virus yang diketahui dapat merubah kondisi epidemiologi, antigenesitas, dan virulensi virus. 

Sedangkan Varian of Concern adalah varian virus yang menyebabkan peningkatan penularan dan angka kematian akibat Covid-19 dan varian ini merupakan varian dengan dua komponen. Varian ini juga memiliki kemampuan dalam mempengaruhi efektivitas vaksin.  

Mengutip dari halaman Kompas.TV, menurut Epidemiolog dari Griffith University Australia, Dicky Budiman, pengkategorian ini menandakan bahwa kondisi munculnya varian B.11.529 sudah sangat serius dan seluruh negara dalam keadaan rawan.

Baca Juga: Geram dengan Hoaks, Kominfo Bagikan 5 Cara Indikasi Kabar Bohong

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm