Sempat Tertunda, Pelantikan Sekda Banjarmasin Diagendakan Besok

8 Desember 2021 15:25 WIB
Ikhsan Budiman
Ikhsan Budiman ( Smart FM Banjarmasin / Juma)

"Termasuk berkoordinasi dengan instansi teknis membicarakan perihal antisipasi hingga penanganan banjir rob yang saat ini melanda Kota Banjarmasin," ungkapnya.

"Saya rasa, banjir rob kali ini berbeda dari banjir yang sebelumnya melanda Kota Banjarmasin. Mohon dukungan dan bantuannya," tuntasnya.

Diberitakan sebelumnya, Pelantikan Sekda Kota Banjarmasin semestinya digelar pada 30 November lalu. 

Baca Juga: Terganjal Administrasi, Pelantikan Ditunda! Sekda Banjarmasin Kembali Plh

Namun mendadak ditunda, lantaran ada proses administrasi yang belum selesai di Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan.

Akibat hal itu, Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina pum menunjuk Asisten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan, Doyo Pudjadi sebagai Pelaksana harian (Plh) Sekda Kota Banjarmasin, menggantikan Sugito Said yang purna tugas.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
Setelah sempat tertunda, pelantikan Ikhsan Budiman, Sekretaris daerah (sekda) Kota Banjarmasin terpilih kembali diagendakan pada besok hari, Kamis (09/12) di Balai Kota.