Cara membuat gingerbread cookies:
1. Panaskan oven dengan suhu 170 derajat celsius.
Kemudian Kocok mentega, gula pasir, brown sugar, madu, kayu manis bubuk, jahe ubuk, dan cengkih bubuk sampai pucat. langkah ini cukup mudah untuk dilakukan oleh anak-anak, jadi kalian bisa meminta mereka untuk memasukan bahan-bahan ke dalam wadah adonan.
2. Masukkan ayakan tepung, baking soda, dan garam. Ini juga aman untuk dilakukan oleh anak-anak.
Ambil satu sendok makan adonan, lalu tuang di atas loyang. Panggang sampai matang. Angkat dan biarkan dingin.
3. Setelah itu hias gingerbred dengan bahan-bahan seperti cokelat atau krim sesuai selera, jangan lupa untuk memberikan pujian kepada anak yang telah berkontribusi dalam pembuatan kue ini.
Baca Juga: Resep Kue Kering Kastengel Keju Cheddar Renyah, Bikin di Rumah Yuk
Baca Juga: Resep Kue Nastar Keju Isi Nanas ukuran 1 kg, Sederhana dan Gampang!