6. Ibuku tersayang, kenangan terindah yang kau tinggalkan untukku adalah satu-satunya yang bisa menghiburku. Dengan penuh cinta, aku mengucapkan Selamat Hari Ibu. Kenanganmu akan selalu hidup di hatiku!
7. Kenangan terbaik yang ada dalam hidupku adalah waktu yang aku habiskan bersamamu, ibu. Selamat Hari Ibu, aku mencintaimu selamanya.
8. Kini tidak ada lagi raga yang bisa kupeluk. Tapi doaku tidak akan pernah terputus untuk ibu. Aku hanya berharap ibu kini tenang dan bahagia. Selamat Hari Ibu.
9. buku memiliki tubuh yang ramping dan kecil, tetapi hati yang besar. Ibu selalu menyambut semua orang dalam senyumannya. Selamat Hari Ibu, maaf aku hanya bisa mengucapkan dari jauh.
10. Seperti rumah, ibu memberikan kehangatan dan rasa aman hanya dengan kehadirannya. Terima kasih selalu ada di sisiku, Selamat Hari Ibu. Aku cinta Ibu selamanya.
11. Ibu, terima kasih telah membantuku tumbuh dan merekah menjadi diriku seperti ini. Aku mencintaimu dan selalu merindukanmu, Selamat Hari Ibu!
12. Ibu adalah berkah terbesar yang diberikan Tuhan buatku. Aku bersyukur ibulah yang melahirkanku. Selamat Hari Ibu, kenanganmu akan selalu aku jaga.
13. Terima kasih sudah menjadi ibu yang keren buatku. Beristirahatlah dengan tenang, Ibu tersayang. Selamat Hari Ibu.
14. Seorang ibu mengerti apa yang tidak dikatakan seorang anak. Terima kasih atas cinta yang sudah ibu berikan. Happy Mother's Day untuk ibuku di surga.
15. Ucapan ini membawa cinta untuk ibuku yang sudah tiada. Tapi aku masih mengingatmu setiap saat dan aku menyukai semua momen yang telah kita bagikan untuk memiliki ikatan khusus. Happy Mother's Day untuk ibu terbaik.
Baca Juga: Hari Ibu tanggal 22 Desember dan 22 Kata untuk Diucapkan kepada Ibu