Selain banjir, Gus Robin mengungkap jika air laut diprediksi akan meninggi hingga membuat gelombang yang cukup besar di Pulau Jawa.
“Gempa akan terjadi di Indonesiadan berpotensi membuat air pasang. Saya lihat air akan masuk ke daratan dan mengenai rumah,” ucapnya.
Tak hanya itu, Gus Robin juga menyebut jika ada cuaca ekstrem hujan es, dan cuasa ekstream panas dan dingin yang tidak normal atau makna lainnya Indonesia mengalami cuaca yang tidak stabil di 2022.
Dari ramalannya, Gus Robin mengungkap bencana yang menjadi perhatian media pada tahun 2022.
“Paling banyak di 2022 ini, banjir, gempa, angin, kemudian api. Kemudian ada ledakan gunung,” ucap Gus Robin menutup terawangnya.
Baca Juga: Shio Hari Ini, 22 Desember: 3 Shio Ini Akan Hadapi Masalah Finansial