Dibalik Brand Kopi yang Masuk Daftar Startup ‘Unicorn’ Indonesia 2021

29 Desember 2021 11:00 WIB
Edward Tirtanata
Edward Tirtanata ( )

Sonora.ID – Julukan ‘Unicorn’ adalah sebutan untuk startup yang memiliki nilai valuasi sebesar 1 miliar dollar AS atau sekitar 14,2 triliun rupiah.

Dan di Indonesia sendiri, yang baru-baru ini masuk daftar startup ‘unicorn’ adalah salah satu brand kopi, yaitu Kopi Kenangan.

Resmi masuk startup dengan gelar Unicorn di bulan Desember 2021 ini, Kopi Kenangan memiliki valuasi senilai 14,2 triliun rupiah berdasarkan data dari CBInsight.

Bukan hanya itu saja, bisnis yang bergeran di bidang makanan dan minuman ini juga mendapatkan suntukan Pendanaan Seri C Tahap Pertama senilai 1,3 juta triliun rupiah.

Banyaknya pendanaan yang masuk kepada perusahan ini dilihat dari permintaan domestik yang tinggi, termasuk dari beberapa portofolionya.

Kenaikan itu juga tidak serta merta karena menu kopi yang paling populer diminati masyarakat Indonesia, tapui adanya tambahan brand serta menu makanan yang masuk satu lingkup perusahaan.

Berdasarkan pengakuan dari CEO dan Co-Founder Kopi Kenangan, Edward Tirtanata bisnis ini menjadi perusahaan pertama yang berhasil menjadi perusahaan New Retail F&B atau bisnis makanan dan minuman yang dapat gelar Unicorn di Indonesia, bahkan Asia Tenggara.

Namun, dibalik kesuksesan yang ia raih tersebut, Edward tak selalu hoki dan melewati semua tantangan dengan mudah dalam proses hidup dan bisnisnya ini.

Baca Juga: 3 Pebisnis Muda Sukses Indonesia, Salah Satunya Menyimpan Kisah Haru

 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm