Sosok lain yang juga dilindungi didalam naungan Eyang Semar adalah mereka yang memiliki weton Rabu Pon.
Dimana orang dengan weton ini memiliki jumlah neptu 14 yang didapat dari hari Rau dan pasaran pon 7.
Mereka yang memiliki weton Rabu pun cenderung hidup didalam naungan Lintang Lumbung.
Dimana energi dari lintang lumbung memberi pengaruh pada pembentukan karakter dan sifat weton ini yaitu memiliki perencanaan terhadap segala sesuatu dengan baik, terbuka terhadap peluang baru, dan tidak mudah putus asa.
Kelahiran weton Rabu Pon kelihatannya pendiam, orangnya sederhana dan polos. Namun mereka adalah pribadi yang memiliki karisma dan wibawa.
Selain itu tangan mereka juga seolah dapat menghasilkan emas, dalam artian apapun yang dikerjakannya bisa menghasilkan materi.
Baca Juga: Terbebas dari Santet, 3 Weton Ini Dipercaya Punya Kesaktian Pelindung Diri
Sabtu Legi
Sosok terakhir yang juga didalam lindungan khodam Eyang Semar adalah mereka yang berweton Sabtu Legi.
Weton ini memiliki neptu sebanyak 14 yang didapat dari Sabtu 9 dan juga pasarannya legi sebanyak 5.
Orang yang lahir pada weton Sabtu Legi ini dilahirkan dengan naungan lintang begong.
Dalam hal ini nergi dari lintang bgong ini membuat nya menjadi seorang pribadi yang mempunyai jiwa ksatria dan banyak disegani oleh lingkungan masyarakatnya.
Namun mereka juga soosk yang tegas serta tajam dan pedas. Akantepaoi mereka juga mengerti cara membalas budi dan mampu menghargai orang lain.
Bisa dipercaya karena pandai menyimpan rahasia dan mempunyai daya pesona simpati yang memikat orang lain.
Orang dengan kelahiran satu legi adalah pembawa rejeki. Saat mengelola sebuah bisnis maka pengikutnya akan sejaterah, lantaran mereka sosok bos yang adil.
Baca Juga: Cek Wetonmu Sekarang, 3 Weton yang Diprediksi Miliki Masa Depan Cerah dan Bakal Jadi Orang Besar