Sonora.ID - Meski sedang mens, mansturbasi tetap aman untuk dilakukan. Tidak jarang, wanita bertanya “apa tips mansturbasi saat mens?”
Tidak sedikit wanita yang melakukan mansturbasi saat menstruasi untuk meredakan kram. Selain itu, hasrat seksual juga memiliki tingkat yang berbeda-beda.
Adapula wanita yang memiliki hasrat seksual tinggi saat menstruasi. Maka itu, mansturbasi saat mens tidak masalah.
Mansturbasi saat mens salah satunya bermanfaat agar tubuh lebih rileks. Lantas, apa tips mansturbasi saat mens?
Baca Juga: Badan Makin Bugar! Ini 9 Manfaat Mansturbasi, Sudah Lakukan Hari Ini?
1. Gunakan pelumas
Tips mansturbasi saat mens, pertama ialah menggunakan pelumas.
Baca Juga: Jangan Makan 5 Jenis Makanan Ini Saat Menstrusi, Akibatnya Bisa Timbulkan Rasa Nyeri Berkali Lipat
Dikutip dari laman Clue, ketika mansturbasi biasanya hal-hal yang dilakukan adalah menyentuh, menekan, atau memijat alat kelamin dengan jari-jari.
Selain dengan hal-hal tersebut Kamu juga bisa mansturbasi dengan bantuan mainan seks. Cara ini dipercaya dapat memuaskan secara seksual dan dapat menyebabkan orgasme.
Menggunakan pelumas untuk mansturbasi dapat menjadi pengalaman yang menarik dan menyenangkan.
Tidak perlu bingung, Kamu bisa menggunakan darah mens sebagai pelumas. Tapi, sebelum mulai mansturbasi cuci tangan terlebih dahulu untuk mencegah infeksi.
2. Gunakan tampon atau mens cup
Tips mansturbasi saat mens, kedua ialah menggunakan tampon atau mens cup. Cara kedua ini aman digunakan.
Tetap gunakan pelumas sehingga bisa membantu Kamu untuk mengalami gesekan dan menghindari iritasi kulit.
Baca Juga: Inilah Buah Penambah Darah, Ampuh Atasi Anemia. Baik Dikonsumsi Untuk yang Lagi Mens
Lantaran tampon atau (mens cup) cangkir menstruasi sangat mungkin untuk menyerap cairan yang memperlancar proses tersebut.
3. Rangsang bagian sensitif di area kewanitaan
Tips mansturbasi saat mens, ketiga ialah rangsang bagian sensitif di area kewanitaan.
Beberapa referensi bagian sensitif area kewanitaan yang bisa dicoba ialah klitoris, puting susu, dan/atau bagian vulva lainnya.
Klitoris adalah sumber utama kenikmatan seksual wanita dan terletak di atas saluran vagina dan uretra.
Selain itu, stimulasi anal juga bisa terasa menyenangkan. Tapi penting untuk dicatat bahwa bakteri di rektum dapat menyebabkan infeksi vagina atau uretra.
Jadi jika Kamu ingin sesuatu ada di pantat masuk ke dalam vagina Anda, cuci dulu atau pasang kondom di atasnya. Mencuci dan menggunakan kondom pada mainan seks adalah praktik yang baik untuk mencegah infeksi (dan IMS apalagi jika Kamu berbagi mainan dengan pasangan seksual yang belum dites).
4. Lakukan mansturbasi saat sedang mandi
Tips mansturbasi saat mens, keempat ialah lakukan mansturbasi saat sedang mandi. Bila Kamu mengalami pendarahan hebat cobalah untuk mansturbasi saat sedang mandi.
Stimulasi pancuran atau aliran air juga bisa memuaskan secara seksual, tetapi jangan pernah menyemprotkan air ke dalam vagina.
Mencuci bagian dalam vagina dengan air atau sabun — juga dikenal sebagai “douching”. Prakti ini tidak disarankan untuk dilakukan.
Lantaran douching dapat mengganggu tingkat pH vagina dan populasi bakteri sehat. Kasus ini dapat menyebabkan infeksi.
Perlu diketahui bahwa bagina secara otomatis membersihkan dirinya sendiri, memiliki populasi bakteri sehat, dan mengeluarkan cairan.
5. Hati-hati saat sedang mens dan melakukan mansturbasi dengan pasangan
Tips mansturbasi saat mens, keempat ialah berhati-hati. Bisa saja, ejakulasi memasuki vagina yang sedang subur-suburnya.
Saling mansturbasi dengan pasangan juga berpotensi menyebarkan penyakit seksual.