Sonora.ID – Setidaknya ada empat weton yang diprediksi merupakan weton keturunan darah biru.
Weton darah biru sendiri bukan Cuma keturunan kerajaan saja melainkan juga beberapa weton juga memiliki titisan darah biru.
Mereka sangat istimewa dan punya rezeki serta nasib yang selalu bisa diandalkan.
Penasaran weton apa saja? Yuk langsung saja simak ulasannya berikut ini:
Senin Pon
Senin Pon adalah weton keturunan darah biru. Di mana hidupnya diprediksi tajir melintir dan dikejar-kejar rezeki.
Sosoknya sangat berwibawa dan memiliki rasa tanggung jawab yang besar. mereka juga mendapatkan simpati di mana pun ia berinteraksi.
Sosoknya memang cocok jadi seorang pemimpin karena mereka selalu ditunjuk dalam keputusan apa pun.
Mereka juga orang-orang pembawa keberuntungan bagi diri sendiri dan keluarga. Disebut keturunan darah biru, mereka adalah weton yang bisa dijadikan tenpat berlindung.
Baca Juga: Sekali Berucap, Hati-hati Doa 4 Weton Ini Gampang Terkabul karena Paling Sakral!
Senin Wage
Weton Senin Wage adalah orang-orang dengan keturunan darah biru di mana hidupnya tajir melintir dan dikejar-kejar rezeki.
Weton yang satu ini adalah orang yang lembut, penuh adab, dan menjaga sopan santun.
Mereka memiliki hati yang teduh, dan dikagumi oleh orang disekelilingnya.
Memiliki rezeki yang bagus dan tak terputus, inilah yang membuat weton Senin Wage masuk dalam weton titisan darah biru.
Minggu Wage
Weton keturunan darah biru yang pertama yaitu Minggu Wage. Mereka adalah orang yang dikenal tajir melintir.
Dodoknya yang tekun, mandiri, dan berwibawa inilah yang membuat sosok pemilik weton ini dikenal sebagai seorang pemimpin.
Weton ini dalam naungan dangu watu dimana memiliki pendirian yang sangat teguh. Mereka juga menjadi salah satu orang yang selalu dipercaya di lingkungan kerjanya.
Pantas saja weton ini sangat kaya raya alias tajir melintir dan selalu dikejar-kejar rezeki.
Baca Juga: 3 Weton Sengsara dan Melarat di Tahun 2022! Rezeki Seret, Banyak Terlilit Utang
Selasa Pahing
Selasa Pahing menjadi salah satu weton keturunan darah biru yang dikenal memiliki sifat mandiri, suka menolong, dan mempunyai banyak teman.
Mereka juga memiliki daya tarik yang khas kepada lawan jenisnya sehingga banyak yang kesengsem.
Mereka dikenal mengetahui cara mendapatkan keuntunggan dalam menghadapi masalah tanpa menimbulkan masalah lain.
Jika diibaratkan dia adalah sosok Patih ahli strategi perang yang berjiwa tegas dan adil, sehingga masuk dalam keturunan weton berdarah biru.
Baca Juga: Dihantam Keberuntungan, 5 Weton Ini Diam-Diam Rejekinya Mengalir Deras Hingga Februari 2022