Capek Terus Bertengkar selama di Rumah? Ini 4 Tips Feng Shui untuk Hindari Cekcok

28 Januari 2022 11:35 WIB
Ilustrasi bertengkar di rumah
Ilustrasi bertengkar di rumah ( Brides)

Duduk berhadapan langsung dengan orang, utamanya orang yang sering kamu adu mulut dengannya, membuat kamu berhadapan satu sama lain dan sering kali menjadi akar dari banyak pertengakaran.

Saat bersantai di ruang tamu atau ruang keluarga dan duduk berdua, lebih baik duduk bersebelahan.

Ini adalah posisi yang lebih baik untuk membangun kesetaraan dalam hubunganmu.

3. Luangkan waktu malam bersama dan berikan akses yang sama di tempat tidur

Terkhusus untuk yang sudah berpasangan dan satu atap, kamu perlu memikirkan tips ini.

Kamar tidur biasanya tempat terbaik untuk bermanja-manja bersama pasangan. Akan menjadi hal yang penting untuk memastikan keduasisi tempat tidur sama.

Ini akan mendukung kesetaraan dalam hubungan yang akan sangat membantu dalam meningkatkan komunikasi.

4. Hindari objek yang bebentuk segitiga merah dan simbol api

Energi api dalam Feng Shui diwakili oleh warna merah, benda bebentuk segitiga dan tentu saja benda yang melambangkan api.

Baca Juga: Fengshui Tanaman Dalam Kamar? Waduh, Bawa Keberuntungan atau Petaka?

Terlalu banyak dari hal-hal ini dapat menciptakan terlalu banyak energi yang berapi-api, amarah, dan pertengkaran. 

Jika kamu tidak bisa atau tidak ingin menyingkirkan hal ini, tambahkan elemen air dan/atau tanah untuk mengurangi dampak energi api ini. 

Elemen air termasuk apapun yang berwarna biru dan hitam, bentuknya bergelombang. 

Elemen tanah meliputi oranye, cokelat, bentuk persegi, dan benda-benda yang terbuat dari tanah. 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm