2. Mawar
Tidak hanya memberikan keindahan untuk membuat orang suka merawat mawar. Namun, bunga mawar yang memiliki bau wangi semerbak juga dipercaya bisa menangkal serangkan makhluk halus.
Konon, bunga mawar akan menangkal energi negative dari makhluk gain dan menyimpannya di tanah.
Maka, tak jarang orang bilang bila tanah akan tumbuhnya bunga mawar tak boleh diinjak.
3. Pohon Tebu Ireng
Pohon ini biasanya akan banyak ditemukan di desa-desa yang memiliki kawasan hutan diperbukitannya atau diladang. Banyak orang yang menyebutnya dengan pohon tebu wulung.
Masyarakat Jawa zaman dahulu percaya bahwa dengan menanam pohon tebu ireng ini bisa melindungi orang dan seisi rumah dari gangguan ilmu hitam.
Penanaman dan peletakkan tanaman ini diposisikan layaknya pagar rumah.
Baca Juga: 10 Jenis Santet Berdasarkan Benda yang Dikirim, Bulu Kuduk Merinding!