- garam
- kaldu bubuk
Bahan baluran:
- tepung terigu secukupnya
- 1 telur, kocok lepas
- semangkuk tepung panir
Langkah Pembuatan
Haluskan tahu, tambahkan bawang putih, lada, garam, kaldu bubuk, aduk rata.
Tambahkan 6 sdm terigu, aduk rata. Bentuk kepal adonan, pipihkan panjang.
Baluri adonan dengan tepung, celupkan ke kocokan telur. Gulingkan ke tepung panir.
Dinginkan di kulkas minimal 10 menit. Goreng sampai kecokelatan. Angkat, tiriskan dan potong sesuai selera. Katsu Tahu siap disajikan.
Baca Juga: Menu Sarapan Ala Restauran Mewah, Ini Resep Telur Goreng Sosis