Jembatan milik Haji Endang terbuat dari rangkaian perahu ponton yang ada di Dusun Rummabe II, Desa Anggadita, Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang.
Dalam sehari, jembatan milik Haji Endang dilintasi 10.000 pengendara motor yang sebagian besar bekerja di pabrik di wilayah Ciampel.
Tarif untuk menyeberangi jembatan tersebut hanya Rp 2.000. Dalam sehari, omzet Haji Endang dari jembatan tersebut mencapai Rp 20 juta.
Baca Juga: Gawat, Ternyata Begini Maksud Tafsir Mimpi Menemukan Uang Koin