Baca Juga: 10 Negara yang Ternyata Sangat Membenci Indonesia, Apa Alasannya?
Bulan Sabit Merah di Yerusalem melaporkan tujuh korban luka dievakuasi dari Gerbang Al-Asbat ke Rumah Sakit Al-Quds, dan masih ada sejumlah korban luka di dalam Masjid Al-Aqsa.
Ini bukan pertama kalinya polisi Israel menyerang jemaah di Masjid Al-Aqsha.
Dimana sebelumnya pada Juli 2018 tiba-tiba Tentara Israel menyerbu tempat suci dan langsung menembakan gas air mata serta granat kejut kearah Jemaah muslim yang tengah beribadah.
Akibat serangan tersebut setidaknya 15 warga Palestina terluka, 3 diantaranya penjaga masjid.
Baca Juga: Jajaran 9 Negara Paling Dibenci di Dunia, Nomor 2 dan 3 Bikin Syok!