Kembalikan Kejayaan Produk Perkebunan, Gubernur Sulsel Salurkan Bibit Kopi dan Kakao Gratis ke Petani

22 April 2022 15:50 WIB
Bantuan gratis bibit kakao dan kopi diserahkan Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dalam acara Mandiri Benih
Bantuan gratis bibit kakao dan kopi diserahkan Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dalam acara Mandiri Benih ( Dok Pemprov Sulsel)

"Saat ini, sektor pertanian menjadi semakin penting dalam pertumbuhan ekonomi Sulawesi Selatan serta nasional. Pertanian telah memberi dampak pada pengendalian inflasi bahan pangan yang semakin terkendali, jumlah penduduk miskin di pedesaan juga semakin menurun serta kesejahteraan petani semakin membaik," pungkas Andi Sudirman.

Baca Juga: Pertanian Mempawah Terus Bergeliat, Bupati Harap Setiap Desa Dapat Memanfaatkan Potensi

Adapun bantuan yang diserahkan untuk kelompoktani dan wilayah distribusi di Sulawesi Selatan pada tahun 2022 antara lain:

  • Benih Padi sebanyak 2.600 ton untuk kelompoktani di 24 Kabupaten/Kota.
  • Bibit Kakao sebanyak 3,61 juta batang untuk disalurkan ke kelompoktani di Kabupaten Gowa, Bantaeng, Sinjai, Soppeng, Bone, Luwu Utara dan Luwu Timur.
  • Bibit Kopi sebanyak 1,134 juta batang untuk disalurkan ke Kabupaten Gowa, Bantaeng, Maros, Bone dan Sidrap.

Selanjutnya, alsintan sebanyak 273 unit yang meliputi Combine Harvester sebanyak 29 unit, Traktor Roda-4 sebanyak 15 unit, Traktor Roda-2 sebanyak 195 unit, Cultivator sebanyak 10 unit, Pompa Air sebanyak 11 Unit, Transplanter sebanyak 2 Unit, dan Pemipil Jagung sebanyak 3 unit.

Baca Juga: Danjen Kopassus : Turnamen Tenis HUT Ke-70 Kopassus Cup Guna Mencari Bibit-Bibit Unggul Tenis

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm