Warga Mengeluh Juru Parkir Di CFD 'Ngepruk', Berikut Daftar Tarif Parkir Sesuai Perda Kota Solo

25 Mei 2022 16:05 WIB
IlustrasiCFD
IlustrasiCFD ( Kompas.com)
  1. Zona C

Beberapa lokasi yang masuk ke dalam zona ini yaitu Jalan Brigjend Slamet Riyadi, Urip Sumoharjo, Kapten Mulyadi, Kom Yos Sudarso, Dr. Rajiman, Veteran, Gatot Subroto, Sutan Syahrir, RM Said, Piere Tendean, Dr. Muwardi, S. Parman, RE. Martadinata, Brigjen Sudiarto, Gajah Mada, Honggowongso, Surya Pranoto, dan Sutawijaya.

Besaran tarif untuk tiap transportasi ditentukan sebagai berikut.

  • Sepeda Rp500
  • Andong Rp500
  • Sepeda Motor Rp2.000
  • Mobil Penumpang/Taxi/Pick Up Rp3.000
  • Bus/Truck Sedang Rp5.000
  • Bus/Truck Besar Rp7.000

Baca Juga: Kabar Gembira, CFD di Karanganyar Bakal Dibuka Kembali 15 Mei

  1. Zona D

Untuk zona D, beberapa lokasinya yaitu Jalan Setia Budi, Juanda Bhayangkara, Prof. WZ Yohanes, MT Haryono, H. Agus Salim, Yosodipuro, Nyi Ageng Serang, Ronggowarsito, Reksoniten, Seputar Alun-alun Utara, Mr. Muh Yamin, KH. Dewantoro, Sugijo Pranoto, Kebangkitan Nasional, Katamso, dan Dr. Wahidin.

Besaran tarif untuk tiap transportasi ditentukan sebagai berikut.

  • Sepeda Rp500
  • Andong Rp500
  • Sepeda Motor Rp1.500
  • Mobil Penumpang/Taxi/Pick Up Rp2.000
  • Bus/Truck Sedang Rp3.500
  • Bus/Truck Besar Rp5.500
  1. Zona E

Selain yang termasuk ke dalam zona C dan D, semua ruas jalan di tepi jalan umum termasuk ke dalam zona E.

Untuk besaran tarif untuk tiap transportasi zona E ditentukan sebagai berikut.

  • Sepeda Rp500
  • Andong Rp500
  • Sepeda Motor Rp1.000
  • Mobil Penumpang/Taxi/Pick Up Rp1.500
  • Bus/Truck Sedang Rp3.000
  • Bus/Truck Besar Rp4.000

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm