Selesai Bertemu Komnas HAM, Mediasi Pasar Batuah Digelar di Banjarmasin

24 Juni 2022 14:29 WIB
Lingkungan di Pasar Batuah (dok)
Lingkungan di Pasar Batuah (dok) ( Smart FM Banjarmasin / Juma)

Namun lanjut Ikhsan, segala kemungkinan yang dibenarkan oleh Undang-Undang (UU) mengenai pemberian tali asih atau sebagainya, maka akan dipertimbangkan.

"Bila aturannya yang membolehkan pasti kita lakukan. Maka dari itu kita cari beberapa peluang itu. Tapi kalau tidak ada, nanti malah Pemko yang disalahkan," pungkasnya.

Terakhir, Ikhsan juga ingin memastikan bahwa proyek revitalisasi pasar Batuah tetap berjalan. 

Walaupun sumber pendanaan dari APBN ternyata dibatalkan akibat lambatnya persiapan, pihaknya bakal menganggarkan melalui APBD kota Banjarmasin.

"Kalau ternyata ada deadline waktu dari APBN, kita akan alokasikan melalui APBD. Yang jelas proyek revitalisasi pasar Batuah tetap jalan," tuntasnya.

Baca Juga: Pastikan Jadwal Mediasi Batuah, Pemko Banjarmasin Datangi Komnas HAM

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
Pertemuan Pemerintah Kota (Pemko) Banjarmasin dengan Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) selesai digelar, Kamis (23/6).