Coba Cek Sekarang untuk Memastikan, Ternyata 7 Negara Ini Sudah Lenyap dari Peta Dunia, Aduh Serem Banget

29 Juni 2022 19:45 WIB
Ilustrasi peta dunia.
Ilustrasi peta dunia. ( Dok. Pamjpat/Pixabay)

Karena perang saudara, Yugoslavia terpecah menjadi 6 negara, yaitu Slovenia, Kroasia, Bosnia, Serbia, Macedonia, dan Montenegro.

3. Cekoslovakia

Cekoslovakia dulunya negara berdaulat di Eropa tengah dengan luas wilayah 78.866 kilometer persegi.

Negara ini berdiri pada Oktober 1918 setelah Austro Hongaria pecah.

Karena perpecahan, Cekoslovakia akhirnya terpecah menjadi dua negara yang dikenal sebagai Republik Ceko di barat dan Slovakia di timurnya.

Baca Juga: ASTAGA Gaji Dipotong Hingga 50 Persen Lebih, Inilah 7 Negara dengan Pajak Penghasilan Tertinggi di Dunia Namun Hidup Warganya Sejahtera, Kok Bisa?

4. Republik Arab Bersatu

Republik Arab Bersatu terbentuk pada 1958 hingga 1961 dan kini telah lenyap dari peta dunia.

Republik ini adalah gabungan dari Mesir dan Suriah.

Pada awalnya, Republik Arab Bersatu merupakan persatuan politik antara Mesir dan Suriah untuk melawan Israel.

Namun akhirnya pecah setelah Suriah memisahkan diri setelah kudeta pada 1961.

Adapun Mesir terus dikenal sebagai bagian dari Republik Arab Bersatu hingga tahun 1971.

5. Sikkim

Sikkim merupakan negara yang juga sudah lenyap dari peta dunia.

Negara yang dulunya terletak di pegunungan Himalaya ini diperkirakan berdiri pada 1948.

Sayangnya negara ini tak mampu bertahan setelah konflik pada 1973 yang ditandai dengan kerusuhan anti loyalis di depan istana.

Dalam sebuah referendum, Sikkim akhirnya bergabung dengan negara bagian ke-22 di India.

6. Prussia

Prussia pernah eksis di peta dunia hingga tahun 1947.

Negara ini dulunya meliputi daratan di Eropa Tengah dan Timur, termasuk Jerman, Polandia hingga Lituania.

Dulunya Prussia memiliki luas wilayah mencapai 297.007 kilometer persegi.

Prussia didirikan pada tahun 1525 oleh Raja Albert dari Krusia.

Sejak saat itu, Prussia menjadi salah satu imperium yang berpengaruh pada abad ke-18.

Namun pada abad ke-19, Prussia mulai kehilangan beberapa wilayahnya.

Prussia pada akhirnya takluk di bawah kendali Jerman dan akhirnya dihapuskan setelah perang dunia I.

Sejak saat itu nama Prussia lenyap dari peta dunia selamanya.

Baca Juga: Nggak Kenal Matahari Terbenam, 6 Negara Ini Siang Terus Tanpa Gelap 24 Jam Nonstop, Kok Bisa?

7. Basutoland

Mungkin hampir sebagian besar orang tidak mengetahui soal negara Basutoland ini.

Basutoland adalah sebuah koloni Inggris yang didirikan pada 1884 karena ketidakmampuan Tanjung Harapan untuk memimpin wilayah tersebut.

Basutoland dulunya dipimpin oleh Raja bernama Moshoeshoe I.

Sang Raja meminta bantuan Inggris untuk melawan penjajah pada abad ke-19.

Namun pada 1968, Basutoland menjadi koloni Inggris.

Basutoland merdeka dari Inggris pada 1966 dan lalu mengadopsi nama lain, yaitu Lesotho.

Lesotho menjadi negara monarki di Afrika.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm