1. Tekanan darah tinggi (hipertensi)
2. Kelelahan
3. Kesulitan bernapas atau sesak napas
4. Sakit kepala
5. Masalah penglihatan
6. Detak jantung tidak teratur
7. Nyeri dada
Tak hanya itu, dalam kasus yang parah, kolesterol tinggi dapat menyebabkan benjolan lemak di bawah kulit atau yang sering dikenal sebagi xanthoma.
Hal ini bisa terjadi karena adanya endapan lemak yang berkembang di bawah kulit Anda, terutama di sekitar mata atau kelopak mata, tangan, siku, dan lutut.
Adapun beberapa bahaya kesehatan yang dapat mengintai Anda akibat kolesterol yaitu:
-Penyakit arteri koroner
-Stroke
-Serangan jantung
-Penyakit arteri perifer
Sumber: Kompas.com