4 Shio Paling Galak dan Menyeramkan saat Marah, Jangan Pancing Emosi Mereka, deh!

18 Agustus 2022 21:35 WIB
Ilustrasi shio paling galak dan menyeramkan saat marah.
Ilustrasi shio paling galak dan menyeramkan saat marah. ( Pexels/Crypto Crow)

2. Shio Babi

Shio Babi yang dikenal pemalas dan sangat santai dalam menjalani hidup juga sebenarnya ialah shio paling galak.

Hal tersebut bisa terjadi bila sudah menyangkut masalah prinsipal yang berkaitan dengan hidup mereka secara langsung.

Jika ada yang menyinggung hatinya, shio Babi mungkin akan diam sesekali atau hanya tersenyum tanpa banyak komentar.

Namun ketika itu sudah menjadi kebiasaan yang berkelanjutan, mereka bisa menjadi sosok yang tegas dan mengeluarkan amarahnya yang begitu menakutkan.

Baca Juga: 3 Shio Terlahir Miskin Dunia Akhirat, Sepanjang Hidup Tak Pernah Menyium Nikmat Kekayaan

3. Shio Kelinci

Jangan tertipu dengan karakter Shio Kelinci yang lembut dan cenderung lebih suka mendahulukan kebahagiaan serta kepentingan orang lain.

Sebenarnya, shio Kelinci bisa sangat marah apabila ada orang yang mengusik sosok yang mereka sayangi.

Seperti kerasukan, mereka bisa berubah 180 derajat yang tidak takut akan apapun sebab tak ada yang boleh menyakiti orang kesayangan shio Kelinci.

4. Shio Anjing

Dalam kehidupan nyata pun, anjing adalah hewan yang cenderung galak dan bisa menjadi hewan penjaga.

Demikian pula dengan shio Anjing yang begitu menyeramkan bila mereka marah. Shio satu ini bisa memprotes tanpa gentar.

Meski sedikit tidak enakan, mereka yang lahir di tahun shio Anjing bisa meledak sewaktu-waktu bila pendapatnya tidak didengar atau dihargai.

Baca Juga: Dianugerahi Aura Penarik Uang, 3 Shio Ini Banjir Rezeki dalam Waktu Dekat, Kamu Pasti Termasuk Salah Satunya!

Demikian keempat shio paling galak dan menyeramkan saat marah. Ada shio Anda?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm