Siapa sangka kalau keluarga kubis ternyata bisa membuat pemilik golongan darah O asam lambungnya cepat naik.
Sayuran ini bisa menghambat fungsi tiroid pemilik golongan darah O, yang notabene-nya justru lebih lemah dibanding pemilik golongan darah lainnya.
Sayuran yang masuk ke dalam keluarga ini adalah Kol hijau, Kol putih, Kol merah, Kembang kol dan Cuciwis.
2. Taoge
Pemilik golongan darah o harus hati-hati dengan taoge alfalfa karena mengandung senyawa yang bisa mengiritasi saluran pencernaan, sehingga bisa memperparah hipersensitivitas yang mungkin di derita.
3. Jamur
Jamu shitake dan buat zaitun hitam bisa memicu alergi bagi mereka yang punya golongan darah O.
Baca Juga: Pantesan Orang Tua Bangga, Golongan Darah Ini Otaknya Encer Banget
4. Keluarga terong
Sayuran ini bisa jadi jenis makanan yang perlu dihindari oleh pemilik golongand arah O, terlebih terung dan kentang.