Rumus dasar perkalian persentase:
=(Nilai x / Nilai pembanding x) 100%
Aturan tersebut juga berlaku ketika kamu hendak menentukan persentase di Excel. Namun, tergantung pada jenis persentase apa yang kamu butuhkan.
Mengatur sel menjadi persentase
Pada dasarnya, sel Excel mengukur angka dalam bentuk desimal. Ketika memasukkan angka per 100, maka bentuknya menjadi 0, bukan persentase.
Untuk mengganti sel agar otomatis menjadi persentase, maka kamu harus melakukan beberapa pengaturan. Begini caranya:
Selain dua cara di atas, kamu juga bisa klik kanan > Format Sel > Persentase, untuk mengubah pengaturan sel.
Baca Juga: Cara Membuat Grafik di Excel dengan Mudah, Yuk Dicoba!
1. Cara menghitung persentase proporsi
Proporsi adalah pecahan yang pembilangnya merupakan bagian dari penyebutnya.