2, Ragdoll
Ras kucing yang pertama dan juga merupakan kucing penyayang adalah ras Ragdoll. Ragdoll dikenal juga sangat senang mengikuti manusia kemanapun kita pergi.
Selain itu, kucing ini juga selalu menyambut seseorang yang disukainya pulang ke rumah. Mereka senang bermain serta ramah kepada anak-anak dan hewan peliharaan lainnya.
Baca Juga: 7 Bahan Paling Ampuh Cegah Kucing Buang Kotoran di Halaman Rumah Tanpa Menyakiti
3. Scottish Fold
Kucing yang sangat terkenal dengan telinganya yang sering terlipat ke depan karena mutasi.
Ternyata, kucing Scottish Fold juga dikenal sebagai kucing yang penyayang dan tidak suka akan kesendirian.
Jadi jika, kamu memiliki banyak waktu luang, maka Scottish Fold sangat cocok untuk menemanimu di rumah.
Meski sudah menentukan ras kucing yang penyayang dan cocok untuk dipelihara di rumah, ada juga beberapa hal yang harus kamu perhatikan.
Apa saja? Dilansir dari Hill's Pet, berikut selengkapnya.