Orang dengan stres dan kecemasan kronis bisa mengalami hal yang satu ini, kedua hal ini bisa meningkatkan risiko terjadinya mimisan.
Dari 7 penyebab tersebut, bagaimana cara mengatasi ingus berdarah? Berikut ini 3 cara mengatasi ingus berdarah dengan mudah.
1. Kompres dingin
Seperti yang dikutip dari Cleveland Clinic, mengompres dingin pada bagian pangkal hidung bisa menjadi pertolongan pertama untuk menghambat dan menghentikan perdarahan.
2. Duduk tegak dan condongkan tubuh ke depan
Posisi duduk membawa pengaruh yang besar karena bisa mengurangi penekanan pada pembuluh darah secara signifikan dan mencegah darah keluar semakin banyak.
Diimbau untuk tidak berbaring karena darah bisa masuk dan berisiko menyumbat jalannya pernapasan.
3. Pencet hidung
Bisa dilakukan selama 10 menit dan bernapaslah menggunakan mulut.
Baca Juga: Waspada Mimisan, Begini Tips Cara Menghentikan dan Mencegahnya
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.