Contoh Perilaku Istiqamah dalam Kehidupan Sehari-hari dan Keutamaannya

5 Oktober 2022 15:22 WIB
Contoh perilaku istiqamah dalam kehidupan sehari-hari.
Contoh perilaku istiqamah dalam kehidupan sehari-hari. ( Pixabay)

"Sesungguhnya orang-orang yang mengatakan: Tuhan kami ialah Allah kemudian mereka meneguhkan pendirian mereka, maka malaikat akan turun kepada mereka dengan mengatakan: Janganlah kamu takut dan janganlah merasa sedih; dan gembirakanlah mereka dengan jannah yang telah dijanjikan Allah kepadamu."

2. Terhindar dari Perasaan Sedih dan Khawatir

Selain mendapatkan jaminan surga, orang yang senantiasa bersikap istiqamah juga akan terhindar dari rasa kesedihan dan khawatir yang dapat mengganggu fokus saat beribadah.

Baca Juga: Astaghfirullah, Wajib Introspeksi! Ini 3 Tanda Ibadahmu Tak Diterima: Salah Satunya Hati Tak Tenang

3. Amalan yang Dicintai Allah SWT

Bersikap istikamah dalam jalan yang benar juga termasuk dalam amalan yang dicintai oleh Allah SWT.

Hal tersebut sesuai yang dijelaskan dalam hadis Nabi Muhammad SAW sebagai berikut.

“Berbuat sesuatu yang tepat dan benarlah kalian dan amal yang paling dicintai Allah adalah amalan yang terus-menerus, meskipun sedikit." (HR Bukhari)

Contoh Perilaku Istiqamah dalam Kehidupan Sehari-hari

Beberapa contoh perilaku istiqamah berikut ini pun dapat kita coba untuk terapkan dalam kehidupan sehari-hari.

  1. Rajin melaksanakan ibadah salat lima waktu.
  2. Menaati peraturan di lingkungan sekitar, tempat kerja, dan sekolah.
  3. Rajin belajar.
  4. Selalu menjalankan kewajiban dengan hati yang senang.
  5. Menaati perintah Tuhan dan menjauhi larangan-Nya.
  6. Selalu bangun pagi dan tepat waktu.
  7. Selalu mengerjakan tugas dengan baik.
  8. Rajin membantu orang tua melakukan pekerjaan rumah.
  9. Datang sekolah atau kerja tepat waktu.
  10. Selalu mematikan lampu jika tidak digunakan.

Baca Juga: Barakallah! Ini 7 Negara dengan Jumlah Masjid Terbanyak di Dunia, Ada Indonesia?

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm