-Kemudian, klik Restore pada file atau folder yang dipulihkan.
3. Akses Command Prompt
Berikut ini langkah-langkah mengembalikan dile yang telah terhapus dari Command Prompt (CMD):
-Akses Command Prompt melalui Search bar atau ctrl+f.
-Ketik cmd pada search bar => klik kanan => pilih Run As Administrator.
-Lalu ketik chkdsk X: /f. Gantilah X dengan nama drive tempat file yang dihapus tersimpan.
-Kemudian, ketik ATTRIB -H -R -S /S /D X:*.*. Seperti sebelumnya, ganti X dengan nama drive kamu. Proses recovery file dan folder yang terhapus akan berlangsung setelahnya.
Baca Juga: 5 Cara Screenshot di Laptop ASUS dengan Mudah dan Cepat
4. Menggunakan File History
Selanjutnya, ada file history yang bisa digunakan hanya melalui laptop atau komputer dengan sistem operasi Windows 10. Di mana, fitur ini memungkinkan kamu untuk melihat file-file terlebih dahulu, lalu mengembalikannya jika diinginkan.
Hanya saja, kamu harus melakukan back up file terlebih dahulu sebelumnya. Adapun langkah-langkah yang bisa dilakukan seperti berikut
-Masuk ke menu setting => pilih update & security => klik backup, untuk kemudian pilih add a drive.
-Setelah itu maka akan muncuk daftar partisi hard drive eksternal yang digunakan dalam menyimpan backup.
-Klik partisi atau drive yang bisa dipilih, jika tidak ada drive untuk dipilih, kamu dapat menggunakan hard disk eksternal.
Itu dia sejumlah cara mengembalikan file yang terhapus melalui laptop atau komputer secara mudah. Semoga bermanfaat.
Baca Juga: Cara Mengatur Kecerahan Laptop di Windows dan MacBook, Gampang Banget!