Sonora.ID - Inilah ulasan mengenai cara bikin email baru di HP dan laptop dengan mudah dan cepat. Yuk coba sekarang juga!
Di zaman yang serba canggih seperti saat ini, e-mail menjadi sangat penting untuk dimiliki setiap orang.
Fungsi utama e-mail adalah untuk berkirim pesan atau surat elektronik dengan sambungan internet.
Namun di samping itu, e-mail juga diperlukan untuk membuat akun media sosial seperti Instagram dan TikTok, bahkan untuk keperluan mengurus asuransi.
Hampir sebagian besar aktivitas masyarakat kini sudah membutuhkan e-mail.
Membuat e-mail tidaklah sulit. Bahkan hanya dengan handphone atau laptop saja, Anda bisa dengan mudah dan cepat membuatnya.
Berikut ulasannya.
Baca Juga: 2 Cara Menghapus Email yang Sudah Terkirim, Via Gmail dan Outlook
Cara Bikin Email Baru di HP dan Laptop (Akun Gmail)
Salah satu alamat email yang banyak digunakan adalah Gmail atau Google Mail.
Gmail merupakan bagian layanan milik Google.
Dengan akun google, Anda dapat mengakses banyak produk google dan dapat:
Dilansir laman resmi google, berikut cara bikin email baru melalui browser HP:
Selain melalui web browser, Anda juga bisa membuat email baru di ponsel Android atau iOS dengan cara:
Baca Juga: Gak Perlu Panik! Ini Cara Melihat Kata Sandi Gmail yang Lupa
Cara Bikin Email Baru di HP dan Laptop (Akun Yahoo)
Selain Gmail, ada pula layanan email lain yaitu Yahoo.
Ketika Anda memiliki akun Yahoo, seluruh layanan seperti Yahoo Mail, Yahoo Finance, Yahoo Sports, dan lain sebagainya bisa diakses dengan mudah.
Berikut cara membuat email di hp ataupun laptop:
Cara Bikin Email Baru di HP dan Laptop (Akun Outlook)
Layanan email lainnya yang bisa Anda akses gratis dan mudah adalah Outlook.
Outlook merupakan layanan dari Microsoft.
Berikut membuat email Outlook di Hp ataupun laptop:
Demikian beberapa cara bikin email baru di HP dan laptop dengan mudah dan cepat. Semoga bermanfaat.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.