Istilah GG ternyata sudah digunakan sejak tahun 1994. Namun pada masa itu, GG masih dipakai dalam bentuk frasa utuh Good Game bukan singkatan.
Di tahun 1994 itu, istilah GG muncul dalam game Marathon yang masih menggunakan sistem LAN dan WAN. Sama seperti penggunaannya saat ini, GG dipakai untuk menggambarkan permainan yang bagus dan suportif.
Karena dunia hiburan game online menjadi semakin luas, istilah dalam game yang satu ini pun menjadi biasa untuk dilakukan dalam kehidupan nyata sehari-hari dengan tujuan memberikan pujian kepada prestasi, perilaku, dan tindakan orang lain.
Seperti yang dilakukan oleh Jess No Limit dan Sisca Kohl, kamu bisa memberikan pujian kepada orang lain dengan kata ‘GG’ yang juga berarti keren.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: 7 Arti Mimpi Cincin Patah: Apakah Tanda Petaka Untuk Hubungan?